Saturday, January 25, 2014

10 tips menambah berat badan secara alami dan simple

10 tips menambah berat badan


Mempunyai tubuh yang ideal tentu saja menjadi impian bagi setiap orang, karena dengan mempunyai tubuh yang ideal kita akan merasa lebih percaya diri misalnya dalam bergaul. Apalagi untuk kaum pria, biasanya wanita lebih menyukai pria yang badannya lebih berisi dan beroto, karena mungkin lebih terlihat keren. Eits, tapi tenang, itu bukan berarti tidak ada kesempatan untuk kita yang berbadan kurus, mengapa? Karena kali ini saya akan berbagi tips ampuh bagaimana cara menambah berat badan agar tubuh kita terlihat ideal dan sehat, penasaran? Yuk kita simak beberapa tips menambah berat badan berikut ini :

1. Perbanyak Minum Air Putih
Kita awali dengan hal terkecil, misalnya seperti minum air. Banyak orang yang kurang mementingan minum air putih dan biasanya mereka lebih memilih minuman bersoda seperti minuman suplement atau bahkan minuman beralkohol dsb. Padahal tanpa mereka sadari secara tidak langsung mereka juga telah merusak tubuh mereka sendiri karena seperti yang sudah saya jelaskan dalam postingan sebelumnya, bahwa yang namanya air selain air putih biasanya sudah mengandung berbagai zat kimia yang mungkin saja dapat berbahaya bagi tubuh. Jadi biasakanlah minum air putih, terutama dipagi hari setiap kali anda bagun tidur usahakan anda minum air putih minimal 3 - 5 gelas. Mengapa? Karena semakin banyak mengkonsumsi air putih maka tubuh kita akan semakin sehat, kemudian proses pencernaan dalam tubuh kitapun ikut membaik sehingga makanan akan lebih bisa menyerap gizi yang terdapat dalam makanan secara sempurna. 

2. Kunyah Makan Anda Sampai Halus

Mengunyah makan sampai halus juga terlihat sepele bukan? Tapi tahukah anda, mengunyah makanan sampai halus juga dapat membantu proses penambahan berat badan karena dapat membantu mempermudah tubuh anda dalam mencerna makan. Apalagi jika makanan yang kita makan agak keras, sehingga sulit untuk dicerna tubuh anda. so, kunyalah makanan anda sampai halus.

3. Istirahat Yang Cukup dan Kurangi Begadang

Seperti kata bung Haji Rhoma Irama begadang jangan begadang kalau tiada artinya, begadang boleh saja kalau ada perlunya hehe. Yup, jika anda benar-benar berniat untuk menambah berat badan anda sebaiknya kurangi  atau bahkan stop begadang, kecuali jika anda memang benar-benar ada urusan penting. Tubuh kita bukan robot, robot saja bisa habis batrai dan mati apalag tubuh kita, jika kita banyak begadang kapan tubuh kita akan istirahat? Sedangkan istirahat itu penting untuk membantu memulihkan dan memperbaiki fungsi-fungsi organ tubuh anda.

4. Makan Secara Teratur

Usahakan agar anda setiap hari makan dengan teratur. Selalu sarapan di pagi hari, makan siang tepat waktu kemudian makan malam. Dan di antaranya dapat diselingi makanan tertentu. Namun ingat jangan terlalu berlebihan.

5. Minum Susu Secara Rutin

Jika memungkinkan biasakanlah minum susu karenaselain sehat juga dapat menambah berat badan anda, khususnya susu full cream. Disarankan untuk minum susu jenis full cream dua kali sehari. Susu juga termasuk yang terpenting yang harus kita konsumsi, karena termasuk kedalam makanan 4 sehat 5 sempurna.

6. Kurangi Atau Bahkan Berhenti Merokok

Bagi pecandu rokok, mungkin berhenti merokok 1 hari saja akan terasa sangat berat. Namun tahukan anda selain berbahaya bagi tubuh, rokok juga dapat menyebabkan badan anda menjadi kurus karena nafsu makan anda akan berkurang. Jadi berhentilah merokok, karena selain membahayakan diri sendiri rokok juga dapat membahayakan orang disekitar kita jika asapnya terhisap.

7. Lakukan Olahraga Secara Teratur

Nah, mungkin ini salah satu penyebab mengapa badan anda kurus, yaitu anda jarang olahraga. Jika anda sudah meakukan tips dari no 1 - no 6 dan masih belum ada perkembangan, mungin saja anda melupakan hal yang satu ini. Tahukan anda, meskipun anda banyak mengkonsumsi makanan sehat, tidur secara teratur, tapi anda jaranng olahraga, maka usaha anda akan percuma, karena harus diimbangi dengan olahraga yang teratur. Caranya manfaatkan setiap hari libur anda untuk olahraga minimal lari / jogging dipagi hari.

8. Dengan Obat Alami dengan Kunyit dan Kelapa

Nah, tips menambah berat badan berikut ini masih jarang yang mengetahui padahal ini sangat ampuh menambah berat badan.

Yang perlu anda persiapkan hal-hal di bawah ini:

A. persiapkan bahan-bahan berikut.
  1. ambil beberapa buah kunyit
  2. 1 buah kelapa masak
  3. air matang secukupnya
B. lagkah-langkah pembuatan:
  1. parut kunyit secukupnya
  2. peras kunyit yang sudah di parut
  3. parut kelapa
  4. peras kelapa yang sudah di parut (jadi santan).
  5. campyr kunyit yang sudah di peras dengan santan.
  6. kemudian panaskan jangan lupa di campur dengan air secukupnya.
  7. lalu minum setelah dingin kembali
9. periksa kesehatan anda

Jika sebelumnya badan anda gemuk kemudian tiba-tiba menjadi kurus, maka cobalah periksa kesehatan anda ke dokter. Karena bisa jadi anda mengidap suatu penyakit yang menyebabkan badan anda kurus.  Bagaimana, apakah anda benar-benar ingin mempunyai tubuh yang ideal? Maka lakukanlah tips-tips menambah berat badan yang sudah saya sebutkan diatas, dan mulai sekarang anda harus bisa mengatur pola hidup anda. Jalani pola hidup sehat agar kesehatan anda tetap terjaga. Sehat itu murah tapi ketika anda sakit, maka setidaknya anda harus mengeluarkan uang untuk berobat ke dokter. Maka dari itu sayangi tubuh anda dengan menjalani pola hidup sehat, agar kesehatan anda tetap terjaga.

10. Slalu gunakan pakaia yang tebal (hangat).

Karna apabila tubuh kita sering kedinginan maka akan menimbulkan masuk angin dan angin yang masuk ke dalam tubuh kita pasti akan menghambat peredaran darah pada tubuh,
maka dari itu pakaian yang hangat sangat membantu tubuh kita untuk mempercepat pertubuhan.
contoh kecil  anak bayi harus selalu di jaga suhu tubuhnya.

Wednesday, January 22, 2014

Obat untuk polip Hidung

Obat untuk polip Hidung- Cara alami mengobati penyakit polip hidung dengan menggunakan tanaman herbal yang telah terbukti secara klinis mampu mengatasi penyakit polip secara tuntas tanpa menimbulkan efek samping.

Ramuan Herbal untuk Penyakit Polip Hidung

Ramuan Herbal untuk Penyakit Polip Hidung

Penyembuhan penyakit polip yang selama ini sangat direkomendasikan oleh para ahli medis adalah dengan melakukannya operasi pengangkatan polip pada hidung. Dengan melakukan operasi tersebut, tentunya kita tahu bahwa akan banyak sekali biaya yang harus kita keluarkan. Berikut ini adalah cara alami mengobati penyakit polip hidung dengan menggunakan tanaman herbal yang terlah terbukti mampu membantu mengatasi dan menyembuhkan penyakit polip.
 Bahan:
  • 5 buah jeruk nipis, peras dan ambil airnya
  • Jahe
  • 20 butir cengkeh
  • 10 lembar daun sirih
  • 6 lembar daun sereh
Cara membuat:

Ambillah jeruk nipis yang telah disediakan, kemudian peras airnya dan campurkan dengan sepotong jahe yang telah diracik dan dikeringkan terlebih dahulu.  Ambil semua bahan, kemudian rebus dengan 2 liter air hingga mendidih dan menyisakan air sebanyak 1 cangkir saja. Saring air rebusan ramuan herbal untuk penyakit polip tersebut dan minumlah secara rutin di setiap pagi. Untuk hasil yang maksimal jangan pernah bosan untuk melakukan pengobatan ini setiap hari. Dengan melakukan pengobatan secara rutin, Insya Alloh penyakit polip hidung yang anda keluhkan akan sembuh secara optimal.

Catatan:

Peralatan yang digunakan untuk membuat ramuan herbal penyembuh penyakit polip tersebut sebaiknya tidak mengangung logam, seperti panci atau sendok. Gunakanlah sendok atau pengaduknya dari kayu. Hal ini bertujuan untuk menghindari tercampurnya zat-zat bahaya di dalam logam bersamaa dengan pembuatan ramuan penyembuh polip ini, karena memang pemanasan dan proses pembuatannya sendiri memakan waktu yang lumayan cukup lama.

Penyakit Polip Hidung ini dapat kambuh sewaktu-waktu apabila ada alergi yang sama berlangsung kembali secara terus menerus. Hal ini tidak dapat dicegah, meskipun polip hidung tersebut telah diangkat dengan cara operasi. Menjaga pola makan dan menghindari beberapa jenis pantangan pada penyakit polip hidung serta menjaga kebersihan hidung adalah hal utama yang harus kita lakukan untuk meminimalisir resiko terkena polip. Dan tidak lupa juga kita harus menyertainya dengan berdo'a kepada Allah SWT. semoga proses penyembuhan yang sedang dijalani dapat berlangsung dengan cepat dan penyakit polip yang dikhawatirkan inipun tidak kembali kambuh lagi.

Metode pengobatan tradisional untuk mengobati penyakit polip hidung

Ada banyak metode penyembuhan penyakit polip hidung yang saat ini ditawarkan untuk mengobati penyakit yang sering disebut dengan tumor hidung. Adapun cara menyembuhkan penyakit polip yang sangat kami rekomendasikan adalah dengan menggunakan bahan alami dari teripang laut, yang telah terbukti secara klinis mampu mempercepat proses penyembuhan.


semoga berguna thanks

daftar harga kamera nikon

daftar harga kamera nikon Bisa dilihat dari berbagai media yang menyuguhkan daftar harga tersebut seperti hal nya blog banan-ku ini sesuai judul di atas saya akan kupas dengan tuntas.

Sebelum melihat daftar harga mari kita simak sedikit ulasan tentang kamera.kegunaan dari kamera Nikon adalah untuk mengabadikan moment penting bagi anda dalam sebuah kegiatan yang nantinya bisa di lihat kembali melalui sebuah hasil cetakan foto tersebut yang cukup mengingat kembali masa indah anda.

Banyak sekali beragam kamera dari mulai digital camera, slr dan dslr yang memiliki kualitas foto yang cukup berbeda dengan tergantung besar kecil spesifikasi pixel dari kamera tersebut. untuk itu mari kita simak kamera nikon di bawah ini dengan seksama

kamera nikon

harga kamera nikon

Type Kamera Resolusi LCD Harga
NIKON D3000 KIT (18-55VR) 10 Megapixel 3 " Rp 3,650,000
NIKON D3100 KIT (18-55VR) 14.2 Megapixel 3 " Rp 5,250,000
NIKON D3200 KIT (18-105MM VR) 24.2 Megapixel 3 " Rp 8,125,000
NIKON D3200 KIT (18-55MM VR) 14.2 Megapixel 3 " Rp 6,025,000
NIKON D4 BODY 16.2 Megapixel 3.2 " Rp 58,650,000
NIKON D5100 KIT (18-55VR) 16.2 Megapixel 3 " Rp 5,950,000
NIKON D5200 BODY 24.1 Megapixel 3 " Rp 6,970,000
NIKON D5200 KIT (18-55VR) 24.1 Megapixel 3 " Rp 8,150,000
NIKON D600 BODY 24.3 Megapixel 3.2 " Rp 19,500,000
NIKON D7000 BODY 16.2 Megapixel 3 " Rp 9,970,000
NIKON D7000 KIT (18-105VR) 16.2 Megapixel 3 " Rp 12,800,000
NIKON D7100 BODY 24.1 Megapixel 3.2 " Rp 13,070,000
NIKON D7100 KIT 18-105MM VR 24.1 Megapixel 3.2 " Rp 16,100,000
NIKON D800 36.3 Megapixel 3.2 " Rp 29,550,000
NIKON D800E 36.3 Megapixel 3.2 " Rp 32,400,000
NIKON D90 BODY 12.3 Megapixel 3 " Rp 8,100,000
NIKON D90 KIT (18-105VR) 12.3 Megapixel 3 " Rp 10,100,000

semoga dapat membatu anda untuk memilih kamera nikon

Tuesday, January 21, 2014

Obat Alami Pada Penyakit Asam Urat

Obat Alami Pada Penyakit Asam Ura


Tanaman Herbal untuk Menyembuhkan Asam Urat berikut ini adalah beberapa jenis bahan alami yang digunakan untuk mengatasi dan mengobati penyakit asam urat secara tradisional yang telah terbukti sangat efektif memberikan dampak positif dan kesembuhan secara total.

Obat Alami Pada Penyakit Asam Urat

Ramuan Herbal untuk Penyakit Asam Urat

Berikut ini adalah beberapa bahan alami yang dapat kita temui di lingkungan sekitar kita, dan sungguh menakjubkan bahwa beberapa tanaman herbal tersebut memiliki khasiat yang luar biasa dalam mengatasi dan menyembuhkan penyakit asam urat. Simak cara membuat ramuan herbal untuk menyembuhkan penyakit asam urat berikut ini.


  1. Obat Alami Pada Penyakit Asam Urat

Bahan:
  • 5 Butir kapulaga
  • 5 Butir cengkeh
  • 4 lembar daun sosor bebek
  • 5 gram biji pala
  • 1 jari kayu manis
  • 10 gram jahe
  • 600cc air bersih
Cara membuat:

Cuci semua bahan sampai bersih, kemudian rebuslah dengan 600 cc air hingga mendidih dan tersisa sampai 300cc. Kemudian saring airnya dan minumlah ramuan penyembuh penyakit asam urat ini sebanyak 3 kali sehari, @ 100cc setiap kali minum.


  1. Obat Alami Pada Penyakit Asam Urat

Bahan:
  • 5 Butir kapulaga
  • 5 butir cengkeh
  • 15 gram jahe
  • 10 butir lada
  • 5 gram biji pala
  • 1 jari kayu manis
  • 5 gram bangle
  • 400cc air bersih
Cara membuat:

Rebuslah semua bahan yang tersedia dengan 400 cc air hingga hanya tersisa 200cc. Saring dan minumlah ramuan obat asam urat herbal ini rutin setiap hari. Insya Allah, jika pengobatan dilakukan secara rutin, maka keluhan penyakit rematik yang anda keluhkan akan semakin membaik dan sembuh dengan cepat.


  1. Obat Alami Pada Penyakit Asam Urat

Bahan:
  • 5 butir kapulaga
  • 5 butir cengkeh
  • 15 gram jahe merah
  • 1 jari kayu manis
  • 5 gram biji pala
  • 10 butir lada
  • 200 gram ubi jalar merah
  • 1000cc air bersih
Cara membuat:

Ambil semua bahan yang telah dicuci bersih sebelumnya dan  rebuslah dengan 1000cc air hingga tersisa 500cc. Kemudian saringlah airnya dan minumlah secara rutin ramuan untuk menyembuhkan penyakit asam urat ini. Sementara ubi jalarnya sendiri dapat dimakan seperti biasa.

Demikianlah cara menyembuhkan penyakit asam urat dengan obat alami. Semoga bermanfaat dan menjadi wasilah kesembuhan bagi anda yang saat ini sedang memiliki keluhan penyakit asam urat. Manfaatkanlah semua bahan alami penyembuh asam urat yang dapat kita peroleh di lingkungan sekitar kita untuk menyembuhkan penyakit asam urat.

Rekomendasi bagi penderita penyakit asam urat
Selain dengan melakukan pengobatan dengan bahan alami yang dibuat menjadi ramuan herbal penyembuh penyakit asam urat di atas, ada beberapa faktor yang harus anda jalani agar proses penyembuhan yang sedang anda jalani dapat berlangsung lebih cepat, yaitu: hindarilah beberapa pantangan  dan segera lakukan pengobatan yang paling efektif dengan menggunakan Obat Ini (di atas)

Thanks selamat mencoba

Monday, January 20, 2014

Obat Herbal Pada Rematik

Obat Herbal Pada Rematik 



Berikut ini adalah bahan alami untuk sembuhkan penyakit rematik yang terbuat dari tanaman herbal berkhasiat tinggi yang memiliki keampuhan luar biasa dalam mengatasi dan menyembuhkan penyakit rematik secara efektif.

Contoh Rematik

Penyakit Rematik

Penyakit Rematik atau dalam istilah medis Rheumatoid Arthritis (RA) adalah jenis penyakit yang sering menyerang orang dewasa dan mereka yang lanjut usia. Meskipun demikian, bukan berarti anak-anak atau remaja bebas dari penyakit yang satu ini. Penyakit rematik adalah peradangan sendi kronis yang disebabkan oleh gangguan autoimmun.

Bila anda adalah seseorang yang memiliki keluhan penyakit rematik, tentunya harus segera mengambil tindakan tepat untuk pengobatannya, sehingga penyakit rematik yang dikeluhkan tidak mengganggu aktivitas atau kegiatan kita sehari-hari.



Obat Herbal Pada Rematik
Ramuan Herbal untuk Penyakit Rematik
Adapun cara mengobati penyakit rematik dewasa ini banyak sekali kita temukan macamnya, dari mulai pengobatan secara medis maupun secara tradisional dengan menggunakan ramuan herbal penyembuh penyakit rematik dari bahan alami. 

Berikut ini adalah beberapa jenis bahan alami untuk sembuhkan penyakit rematik dari ramuan herbal yang telah teruji secara klinis sebagai penyembuh rematik terbaik. Beberapa langkah pengobatan sederhana untuk menyembuhkan penyakit rematik yang bisa kita lakukan dirumah dengan bahan alami adalah sebagai berikut:



1.Obat Herbal Pada Rematik

Siapkan 1 genggam daun encok yang masih segar, cuci bersih dan kemudian tumbuklah sampai halus. Kemudian tumbukan daun encok tersebut remas dengan menggunakan air hangat secukupnya. Lumaskan dan gosoklah pada bagian yang terasa sakit, 2 kali sehari sebanyak yang diperlukan.

2. Obat Herbal Pada Rematik

Bahan:
  • Bubuk kulit mayosi 6 gram
  • Bubuk kulit sintok 4 gram
  • Jahe kering 6 gram
  • Daun murat segar 20 gram
  • Daun saga manis segar 15 gram
Cara membuat :

Rebuslah semua bahan ramuan herbal penyembuh penyakit rematik tersebut enan 3 gelas air, rebus hingga mendidih, minumlah 1 kali sehari.



3. Obat Herbal Pada Rematik

Bahan:
  • Daun Kumis Kucing
Ambil 1 genggam daun kumis kucing segar rebus dengan 4 gelas air hingga tersisa setengahnya. Minum 2 kali sehari @ 1 gelas.



4. Obat Herbal Pada Rematik

Bahan:
  • Daun sembung 10 helai
  • Cabe jawa 2-3 butir
Cara membuat:

Tumbuk sampai halus semua bahan, kemudian tambahkan 1 cangkir air panas, kemudian saringlah airnya dan tambahkan gula batu secukupnya. Minum selagi hangat 2 kali sehari dengan dosis 1 cangkir



5. Obat Herbal Pada Rematik

Bahan:
  • Kayu manis 10 gram
  • Masayi 12 gram
  • Daun tempuyung 10 gram
  • Daun gandapuro 5 gram
  • Kemukus 2 gram
  • Merica 2 gram
Cara membuat: 

Tumbuk semua bahan dan saring, keludian ambil air saringannya dan minum sebanyak 3 kali sehari, masing-masing sekali konsumsi 1 gelas.



6.Obat Herbal Pada Rematik

Bahan:
  • Kulit buah manggis
  • ekstrak daun sirsak
  • Madu murni
Untuk penyembuhan penyakit rematik dengan menggunakan tanaman herbal penuh manfaat memang terlah banyak diungkapkan oleh para ilmuwan. Hal ini karena baik kulit manggis, madu murni ataupun daun sirsak sendiri memiliki kandungan nutrisi dan senyawa kimia yang sangat efektif digunakan untuk mengatasi dan mempercepat proses penyembuhan penyakit rematik itu sendiri. Untuk menyimak lebih lanjut mengenai pengobatan rematik dengan daun sirsak.

thanks, selamat mencoba....

Daftar Harga Kamera Harga Camera Canon Terbaru

Harga Camera Canon Terbaru


DSLR / SLR merupakan sebuah kamera yang memiliki hasil foto yang sangat bagus bisa di jadikan untuk mengabadikan sebuah gambar sesuai yang anda inginkan baik dlam sebuah acara pesta atau yang lainya.

Camera Canon sudah banyak yang mengenalnya terutama bagi anda yang suka akan foto yang bisa di sebut dengan foto garafer selain memiliki hasil jepretan yang bagus kamera ini juga di lengkapi dengan fitur canggih dalam spesifikasinya.

Bagi anda yang mau mjual atau beli sebuah kamera canon sebaiknya mengetahui daftar harga kamera canon terbaru agar nantinya anda tidak merasa kemahalan atau rugi dalam hal jual beli.



harga kamera canon


Daftar Harga Camera Canon Terbaru

MerkSeriSpesifikasiHarga
CANONEOS 100D Kit1APS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, Full HD, 3.0″ Clear View II Touchscreen LCD, SD/SDHC/SDXC Card Slot, Scene Intelligent Auto Mode, DIGIC 5, Include EF-S 18-55mm f/3.5-5.6 IS STM Lens6,980,000
CANONEOS 1100D KitAPS-C Digital SLR, 12.2 Megapixel, LiveView, 2.7″ TFT LCD, SD/SDHC Card Slot, include EF-S 18-55mm f/3.5-5.6 IS4,290,000
CANONEOS 1DX BodyFull Frame Digital SLR, 18.1 Megapixel, Dual DIGIC 5+ Image Processors, 61-Point High Density Auto Focus, LiveView, Full HD (1920×1080), CF Card Slot, Dual CF Card Recording Media, 3.2″ TFT color liquid-crystal monitor, CMOS Sensor, Magnesium Alloy Body, Body Only59,370,000
CANONEOS 5D Mark III BodyFull Frame Digital SLR, 22.3 Megapixels, LiveView, Full HD 1080, CF Card Slot, 3.2″ TFT Color LCD29,575,000
CANONEOS 5D Mark III KITFull Frame Digital SLR, 22.3 Megapixels, LiveView, Full HD 1080, CF Card Slot, 3.2″ TFT Color LCD, Include EF 24-105L IS USM36,145,000
CANONEOS 600D BodyAPS-C Digital SLR, 18 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, SD/SDHC Card Slot, 3.0″ TFT LCD, Body Only4,760,000
CANONEOS 600D Kit1APS-C Digital SLR, 18 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, SD/SDHC Card Slot, 3.0″ TFT LCD with EF-S 18-55mm F3.5-5.6 II IS5,455,000
CANONEOS 600D Kit2APS-C Digital SLR, 18 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, SD/SDHC Card Slot, 3.0″ TFT LCD, with EF-S 18-135mm F3.5-5.6 IS7,840,000
CANONEOS 60D BodyAPS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, 3.0″ TFT Vari-angle LCD, SD/SDHC Card Slot, Body Only7,055,000
CANONEOS 60D Kit1APS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, 3.0″ TFT Vari-angle LCD, SD/SDHC Card Slot, include EF-S 18-55mm f/3.5-5.6 IS7,870,000
CANONEOS 60D Kit2APS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, 3.0″ TFT Vari-angle LCD, SD/SDHC Card Slot, include EF-S 18-135mm f/3.5-5.6 IS10,130,000
CANONEOS 60D Kit3APS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, 3.0″ TFT Vari-angle LCD, SD/SDHC Card Slot, include EF-S 18-200mm f/3.5-5.6 IS10,980,000
CANONEOS 60Da BodyAPS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, 3.0″ TFT Vari-angle LCD, LiveView, SD/SDHC/SDXC Card Slot, Body Only (for Astrophotography)13,050,000
CANONEOS 650D BodyAPS-C Digital SLR, 18 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Vari-Angle Touchscreen LCD, Body Only5,700,000
CANONEOS 650D Kit1APS-C Digital SLR, 18 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Vari-Angle Touchscreen LCD with EF-S 18-55mm F3.5-5.6 II IS6,400,000
CANONEOS 650D Kit2APS-C Digital SLR, 18 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Vari-Angle Touchscreen LCD with EF-S 18-135mm F3.5-5.6 IS8,785,000
CANONEOS 6D Body – Non Wi-Fi [P]Full Frame Digital SLR, 20.2 Megapixels, 11-Point AF, LiveView, Full HD (1920×1080), SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Clear View High Resolution LCD, 63-Zone Dual Layer Metering Sensor, GPS Connectivity, DIGIC 5+ Image Processor16,470,000
CANONEOS 6D Body [P]Full Frame Digital SLR, 20.2 Megapixels, 11-Point AF, LiveView, Full HD (1920×1080), SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Clear View High Resolution LCD, 63-Zone Dual Layer Metering Sensor, Wi-Fi, GPS Connectivity, DIGIC 5+ Image Processor17,305,000
CANONEOS 6D Kit1 – Non Wi-Fi [P]Full Frame Digital SLR, 20.2 Megapixels, 11-Point AF, LiveView, Full HD (1920×1080), SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Clear View High Resolution LCD, 63-Zone Dual Layer Metering Sensor, GPS Connectivity, DIGIC 5+ Image Processor, Include Lensa AF 24-105mm f/4L IS USM23,230,000
CANONEOS 6D Kit1 [P]Full Frame Digital SLR, 20.2 Megapixels, 11-Point AF, LiveView, Full HD (1920×1080), SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Clear View High Resolution LCD, 63-Zone Dual Layer Metering Sensor, Wi-Fi, GPS Connectivity, DIGIC 5+ Image Processor, Include Lensa AF 24-105mm f/4L IS USM23,960,000
CANONEOS 6D Kit2Full Frame Digital SLR, 20.2 Megapixels, 11-Point AF, LiveView, Full HD (1920×1080), SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Clear View High Resolution LCD, 63-Zone Dual Layer Metering Sensor, Wi-Fi, GPS Connectivity, DIGIC 5+ Image Processor, Include Lensa AF 24-70mm F/4L IS USM28,580,000
CANONEOS 6D Kit2 – Non Wi-Fi [P]Full Frame Digital SLR, 20.2 Megapixels, 11-Point AF, LiveView, Full HD (1920×1080), SD/SDHC/SDXC Card Slot, 3.0″ Clear View High Resolution LCD, 63-Zone Dual Layer Metering Sensor, GPS Connectivity, DIGIC 5+ Image Processor, Include Lensa AF 24-70mm F/4L IS USM27,790,000
CANONEOS 700D BodyAPS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, Full HD, 3.0″ Vari-Angle Touchscreen LCD, SD/SDHC/SDXC Card Slot, Multi Shot Noise Reduction, DIGIC 56,500,000
CANONEOS 700D Kit1APS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, Full HD, 3.0″ Vari-Angle Touchscreen LCD, SD/SDHC/SDXC Card Slot, Multi Shot Noise Reduction, DIGIC 5, Include EF-S 18-55mm f/3.5-5.6 IS STM Lens7,750,000
CANONEOS 700D Kit2APS-C Digital SLR, 18.0 Megapixel, Full HD, 3.0″ Vari-Angle Touchscreen LCD, SD/SDHC/SDXC Card Slot, Multi Shot Noise Reduction, DIGIC 5, Include EF-S 18-135mm f/3.5-5.6 IS STM Lens10,005,000
CANONEOS 7D BodyAPS-C Digital SLR, 18.7 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, CF Card Slot, 3.0″ TFT LCD, Body Only.12,560,000
CANONEOS 7D Kit1APS-C Digital SLR, 18.7 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, CF Card Slot, 3.0″ TFT LCD, include EF-S 18-135mm f/3.5-5.6 IS.15,445,000
CANONEOS 7D Kit2APS-C Digital SLR, 18.7 Megapixel, LiveView, Full HD 1080, CF Card Slot, 3.0″ TFT LCD, include EF-S 15-85mm f/3.5-5.6 IS.18,520,000

Harga di atas sewaktu waktu bisa berubah, kita tahu bahwa harga sebuah barang elektronik sangat tergantung dari nilai tukar rupiah terhadap dolar,

selamat memilih semoga brguna informasi dari saya.
thanks........

Sunday, January 19, 2014

Manfaat Jus Mentimun Pada Terapy Kecantikan Kulit

Manfaat Jus Mentimun Untuk Terapi Kecantikan Kulit


Mentimun adalah jenis sayuran yang sudah banyak dimanfaatkan dalam terapi kecantikan. Selain bisa digunakan sebagai masker muka, anda juga bisa mendapatkan manfaat jus mentimun dengan meminumnya. Bagaimana soal rasa? Tentu sangat menyegarkan dan terasa nikmat jika ditambah resep khusus yang belum banyak diketahui orang.

sayur ketimun


Tidak bisa dipungkiri jika kandungan air dalam timun sangat berlimpah, inilah yang bermanfaat untuk mencegah tubuh terkena dehidrasi. Selain itu, manfaat meminum jus mentimun dapat mendinginkan tubuh, membersihkan pencernaan serta merawat kesehatan dari dalam.

Dalam satu gelas jus sayur mentimun mengandung 26 mg kalsium, 1,2 mg zat besi, 28 mg fosfor, 6 mg sodium, vitamin A, C, E serta berbagai zat alami lainnya.

Mentimun merupakan sayur rendah kalori dan kaya silikon serta klorofin. Kalium di dalamnya membantu membuang sisa metabolisme tubuh dan deposit lemak. Sangat baik untuk kulit kering karena kekurangan cairan atau akibat sengatan sinar matahari, meringankan gangguan hati, menjaga kesehatan rambut dan kuku.


Aneka Resep Jus Mentimun Super Segar

1. Jus mentimun lemon
Bahan-bahan :
gambar jus sayur
  • 500 gram ketimun
  • 3 buah jeruk lemon, ambil airnya
  • 4 sendok makan gula pasir
  • 100 ml air matang

Cara membuat jus :
  • Cuci mentimun sampai bersih, belah menjadi dua lalu ambil isinya
  • Blender bersama air matang kemudian masukkan air jeruk emon dan gula
  • Hidangkan dengan gelas saji

2.Jus timun kiwi
Bahan-bahan :
  • 1 buah mentimun ukuran sedang
  • 1 buah kiwi
  • 1 buah tomat merah
  • 1 ikat bayam hijau

Cara membuat :
  • Bersihkan bahan-bahan yang sudah disiapkan
  • Siapkan juicer, masukkan potongan timun dan bayam
  • Tuang sarinya ke blender, tambahkan kiwi dan tomat yang sudah dipotong-potong
  • Haluskan kemudian tuang jus ke dalam gelas saji

3. Jus ketimun mix sayur
Bahan-bahan :
gambar jus mentimun
  • 175 gram brokoli, potong-potong
  • 175 gram kol, iris-iris
  • 175 gram ketimun, diiris kasar
  • 75 ml sirup sesuai selera

Cara membuat jus mentimun :
  • Masukkan semua bahan ke dalam blender, haluskan sampai lembut
  • Siapkan gelas saji kemudian tuangkan
  • Segera nikmati selagi masih segar

semoga berguna dan semoga bermanfaat pada temen-teman yang mengunjungi laman ini 
Thanks.........